Sebutkan 5 potensi desa yang termasuk kedalam potensi berikut : 1. Potensi fisik 2. Potensi sosial 3. Potensi budaya

Soal
Sebutkan 5 potensi desa yang termasuk kedalam potensi berikut : 
1. Potensi fisik 
2. Potensi sosial 
3. Potensi budaya

Jawaban
A. Potensi Fisik yaitu
  1. Tanah, faktor terpenting untuk penghidupan warga desa.
  2. Air, dimanfaatkan untuk mencukupi kebutuhan sehari hari.
  3. Manusia, tenaga kerja untuk mencari hasil demi menghidupinya.
  4. Cuaca dan iklim
  5. Adanya ternak
B. Potensi Sosial yaitu
  1. Keragama suatu suku, ras, bahasa
  2. Kualitas sebuah penduduk
  3. Jumlah penduduk
  4. Letak sosial budaya
  5. Mata pencaharian
C. Potensi Budaya yaitu
  1. Adanya sebuah kesenian
  2. Adanya sebuah kerajianan
  3. Adanya sebuah tempat wisata
  4. Adanya sebuah sebuah alat musik khas daerah
  5. Adanya sebuah makanan khas daerah

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel

close