Pengertiaan Destilasi, Kondensasi, Cracking dan Refinery
Berikut adalah pengertian Destilasi, Kondensasi, Cracking dan Refinery
- Destilasi (Penyulingan) adalah memompa minyak tanah dengan suhu yang panas sampai rendah/ dingin menghasilkan bensin, kerosin, minyak solar dan aspal.
- Kondensasi (Pengembunan) adalah minyak mentah yang dipanaskan dengan suhu yang tinggi sehingga bensin dan kerosin menguap. Yang pertama kali menguap yaitu solar, kerosin, lalu bensin.
- Cracking (Pemecahan) adalah memanaskan minyak mentah dengan temperatur dan tekanan tinggi, cara ini untuk mendapatkan bensin sebanyak- banyaknya.
- Refinery (Pemurnian) untuk menghilangkan kotoran dari minyak mentah sehingga bensin menjadi murni dan mempunyai daya bakar tinggi.